Mindset: Data adalah petunjuk segala kebijakan, komunikasi menjadikan kita bijak, lokasi adalah sebagai tujuan.

  • Location Intelligence

    Location Intelligence adalah platform yang memanfaatkan sistem berbasis geospasial untuk mencari lokasi, profiling lokasi dan kegiatan lain yang terkait lokasi. Tujuan utama platform location intelligence ini digunakan untuk membantu perusahaan atau personal mencari lokasi ideal untuk membuka bisnis atau menambah bahkan memindahkan lokasi bisnisnya. Di Indonesia, contoh platform sejenis adalah Lokasi Intelligence dari Bhumi Varta…

  • Earth Observation

    Apa itu EO atau Earth Observation? Berdasarkan gambar di atas, EO adalah segala aktivitas untuk memanfaatkan data image bumi untuk diolah untuk segala jenis keperluan, misalnya untuk penataan ruang, pemetaan dan lain sebagainya.

  • Location Intelligence for Business

    Tools untuk membantu meningkatkan penjualan berbasis lokasi bagi pelaku bisnis, dengan mengidentifikasi potensi pelanggan, keberadaan kompetitor, perilaku masyarakat, keberadaan kegiatan dan bisnis sekitar, kinerja aset usaha perusahaan. Feature: Sumber: JalanJalan: Location Intelligence for Business

  • Location Intelligence

    Tools untuk membantu meningkatkan penjualan berbasis lokasi bagi pelaku bisnis, dengan mengidentifikasi potensi pelanggan, keberadaan kompetitor, perilaku masyarakat, keberadaan kegiatan dan bisnis sekitar, kinerja aset usaha perusahaan. Layanan:

  • Business Intelligence Berbasis Lokasi

    Alat ini bermanfaat bagi pelaku usaha untuk perencanaan bisnis, agar ke depan bisnisnya sesuai harapan memberi keuntungan yang diinginkan. Apa itu Business Intelligence (BI)? BI adalah alat berupa dashboard yang dapat menghasilkan informasi baru dari data hasil data analytics dengan menggunakan algoritma machine learning tertentu.  Jadi dalam BI ini tidak hanya menggunakan data dasar tapi menggunakan data…

  • Lokasi Intelligence

    Lokasi analysis = function(algorithm, data) Lokasi dapat diimplementasikan di semua aspek yang berhubungan dengan pengelolaan spasial dan analisa spasial, pemerintah dan bisnis.

  • Lokasi

    LOKASI adalah sistem informasi berbasis lokasi. Dikembangan menggunakan teknologi : Dapat diimplementasikan di bidang :

  • Cara Lolos Jurnal Sinta 2 Bidang IT/Informatika

    Salah satu jurnal Sinta 2 untuk penelitian informatika adalah jurnal Jepin yang beralamat di JEPIN (Jurnal Edukasi dan Penelitian Informatika). Jurnal saya terbit di sini pada bulan Desember 2024, masuk ke volume 10 nomor 3.  Walaupun Sinta 2, syarat di penulisan jurnal bisa menggunakan bahasa Indonesia. Kebetulan jurnal yang saya buat tentang Data Mining untuk penentuan…

  • Analisis Sentimen

    Analisis sentimen adalah salah satu penerapan data mining, Big Data dan komunikasi, untuk melihat bagaimana respon orang terhadap suatu kejadian dengan melakukan analisis isi komen yang ada pada media-media sosial. Pada penelitian big data komunikasi beberapa waktu yang lalu, kita ingin mengetahui respon atau sentimen masyarakat pada kepemimpinan Dedi Mulyadi. Data yang digunakan diambil dari…

  • Kota Tasikmalaya

    Kota Tasikmalaya terletak di ujung timur Jawa Barat, kota ini terkenal karena banyak tempat kulinernya. Kota Tasik dikenal sebagai Kota Resik atau pada jaman baheula namanya Sukapura. Salah satu kuliner paling favorit di kota ini adalah ‘Baso’ atau Mie Bakso. Toko baso paling legendaris adalah Mie Basi Laksana yang terletak di pusat Kota Tasikmalaya, sebelah…

  • Aplikasi Kependudukan

    Yang disebut penduduk adalah orang yang mendiami suatu wilayah, misalnya disebut penduduk Kota Depok karena yang bersangkutan bertempat tinggal di Kota Depok dan secara administrasi yang bersangkutan mempunyai KTP sesuai alamat tempat tinggalnya. Pada tahun 2015, ada kegiatan membangun aplikasi sejenis untuk Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Provinsi DKI Jakarta. Dalam aplikasi memuat segala informasi…

  • Web GIS

    Apa itu Web GIS? dan apa beda dengan Web Mapping? Jelas beda, dalam Web GIS akan disertai kemampuan analisis GIS seperti buffering, select lokasi dan lain-lainnya. Sedangkan Web Mapping pada dasarnya hanya menyajikan peta secara online dengan fitur sederhana pencarian dan penyajian data atribut sebagai informasi. Pertama adanya Web GIS / Web Map yaitu sejak…

Got any tools recommendations?